Menu

Mode Gelap

Desa Kita

Kelompok Petani Kelapa Sawit Tarman Tanjung Berbuka Bersama 250 Anak Yatim Batahan


					Kelompok Petani Kelapa Sawit Tarman Tanjung Berbuka Bersama 250 Anak Yatim Batahan Perbesar

Madinapos.com – Batahan.

Kelompok Petani Kelapa Sawit Tarman Tanjung mengadakan Buka Puasa Bersama dengan 250 anak Yatim di Kecamatan Batahan Kabupaten Mandailing Natal. Ini merupakan bentuk rasa syukur kepada Allah Swt atas karunia dan rezeki yang diberikan dan juga bersamaan dengan ramadhan tahun 2021 sekaligus memberikan santunan.

Gilang KTU Kelompok Petani Kelapa Sawit Tarman Tanjung yang di temui  Jumat (16/4/21) dilokasi acara menjelasakan bahwa buka puasa bersama anak Yatim  ini di gelar oleh kelompok Petani Kelapa Sawit Tarman Tanjung, dan merupakan bentuk rasa syukur nikmat yang di berikan oleh Allah SWT salah satunya dengan  menyantuni anak yatim tepat disaat bulan ramadhan yang penuh berkah ini.

“Saat kami mengundang  sekitar  250 Anak yatim untuk buka puasa bersama  serta memberikan uang saku untuk anak – anak yatim baik yang hadir maupun yang tidak sempat hadir”, ungkapnya.

Gilang juga mengatakan ini merupakan lanjutan kegiatan sosial yang pernah juga dilakukan oleh Kelompok Tani ini sebelum Ramadhan kemaren. Ia juga mengatakan jika ada rezki  kegiatan ini akan terus berlanjut.

Hadir dalam acara buka bersama diantaranya, tokoh masyarakat batahan Amran Nst, Sopian S.Ag, Syariful Alamsyah, Ahmad Gunayari S.Ag,  serta Peltu Yahya Harahap dari Danramil 20 batahan dan Peltu Suhartoni  dari Kaposal  batahan. ( Topen )

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 161 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Hakim Lubis Nahkodai Karang Taruna Kayu Jati Priode 2024 – 2029

27 April 2024 - 14:49

Pemdes Hutabargot Lombang Salurkan BLT Dana Desa Tahap I T.A 2024 Kepada 53 Warga

24 April 2024 - 19:46

Pemdes Setia Karya, Natal Laksanakan Lanjutan Pembangunan Jalan Usaha Nelayan

22 April 2024 - 14:55

Desa Muara Batang Angkola Cairkan BLT – DD Tahun 2024 Cair

9 April 2024 - 02:48

Camat Siabu Dampingi Pembagian BLT Tangga Bosi Dua Tahap II TA – 2024

8 April 2024 - 14:52

Pemdes Pintu Padang Julu Saluran BLT – DD TA 2024 Untuk 61 KPM

8 April 2024 - 00:16

Trending di Desa Kita