Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

PT Bank Sumut Fasilitasi Sosialisasi TNT Rekening ADD dan DD Tahun 2025 Untuk 4 Kecamatan


					PT Bank Sumut Fasilitasi Sosialisasi TNT Rekening ADD dan DD Tahun 2025 Untuk 4 Kecamatan Perbesar

Madinapos.com, Natal – PT Bank Sumut KCP Natal dan KCP Sinunukan fasilitasi Sosialisasi Transaksi non tunai Alokasi dana desa dan dana desa untuk 4 ( Empat) Kecamatan ( Natal, Sinunukan, Batahan, Muara Batang Gadis) di Desa Kampung sawah Kecamatan Natal Kabupaten Mandailing Natal 16/04/25.

Hadir dalam acara tersebut diantaranya Kepala Cabang PT Bank Sumut Natal dan Sinunukan, Anjur Berutu dari KPMD, Kadis Koperasi, Camat Batahan, Camat Natal, Camat Muara Batang Gadis, Camat Sinunukan serta seluruh Kepala Desa, acara sosialisasi di berjalan aman dan lancar.

Menurut Anjur Berutu dari PMD menyampaikan pentingnya sosialisasi transaksi non tunai Alokasi dana desa dan dana desa kita sampaikan kata kadis PMD, karena Tahun ini pelaksanaan ADD dan DD harus di laksanakan secara Giro jelas PMD.

Disamping sosialisasi Transaksi non Tunai ADD dan DD Tahun 2025 oleh KPMD juga turun Kadis Koperasi Kabupaten Mandailing Natal untuk menyampaikan pembentukan Koperasi Merah Putih di setiap Desa dan Kelurahan, Seluruh Desa serta Kelurahan harus selesai Pembentukan Koperasi Merah Putih sampai Tangga 25 Juli Tahun 2025 kata Kadis Koperasi.

( Topen )

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 67 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Camat Ranto Baek Menyurati Seluruh Kepala Desa Tindaklanjuti Surat Bupati Madina Terkait PETI

19 April 2025 - 16:13

Dandim 0212/Ts, Dukung Langkah Bupati Madina Hentikan Peti

19 April 2025 - 15:43

Sazkia Irfah Finalis Putri Ramaja Sumut 2025, Bupati Palas Turut Mendoakan

19 April 2025 - 12:14

Walikota Padangsidimpuan Hadiri Gelaran “Mangan Banggar” Bersama Gubernur Sumut

19 April 2025 - 11:27

Koramil 13 dan Polsek Panyabungan Gerebek Sarang Narkoba di Pasar Hilir

18 April 2025 - 20:59

Pastikan Pelaksanaan PENARI Berjalan Lancar, Ketua TP- PKK Kotanopan Monitoring ke Desa Sopo Sorik

18 April 2025 - 15:34

Trending di Berita Daerah