Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

SD N 019 dan SD N 020 Ramaikan Subuh Berjamaah Di mesjid Al-Munawar Bonan Dolok Siabu


					SD N 019 dan SD N 020 Ramaikan Subuh Berjamaah Di mesjid Al-Munawar Bonan Dolok Siabu Perbesar

Madinapos.com, Siabu – SDN 019 dan SDN 020 ramaikan Subuh berjamaah di Mesjid Al-Munawar Desa Bonan Dolok Kecamatan Siabu, Minggu (24/11).

Dalam Subuh Berjamaah ini turut dihadiri Camat Siabu Sudrajat Putra, Kepala Desa Pohan Siahaan BKM Mesjid dan tokoh masyarakat setempat.

Camat Siabu Sudrajat Putra dalam keterangannya mengatakan akan terus memonitoring pelaksanaan Peraturan Bupati nomor 12 tahun 2022 ini secara bergilir di Mesjid – mesjid se kecamatan itu.

” Hari kita di Mesjid Al-Munawar Desa Bonan Dolok, Alhamdulillah pada anak anak SD cukup ramai dan banyak juga orang tua yang mendampingi,” kata Sudrajat.

Hal yang diungkapkan oleh Kepala Desa Bonan Dolok Pohan Siahaan ia mengaku mendukung penuh program Bupati ini karena menurutnya sangat bagus demi membawa kebaikan bagi generasi muda mulai tingkat SD dan SMP.

” Kegiatan sholat subuh berjamaah akan terus kita gerakkan untuk menanamkan kebiasaan sholat berjamaah dan bukan untuk sholat subuh saja harapan kami sholat lain pun harus ramai secara berjamaah,” ungkapnya.

” Semoga kedepannya pelaksanaannya akan terus ditingkatkan, saya bersama jajaran Pemdes akan terus ikut mensosialisasikan Perbup nomor 12 tahun 2022 ini kepada anak-anak kita semua,” pungkasnya. (ASB).

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 26 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Paslon SAHATA Konpers Kemenangan Berdasarkan Hitung Cepat

27 November 2024 - 23:57

Cabup Saipullah Nasution mencoblos di TPS 001 Gunung Baringin

27 November 2024 - 14:41

Bupati Madina dan Ketua TP.PKK Mencoblos di TPS 002 Panyabungan II

27 November 2024 - 14:31

KPU Madina Tindak Lanjuti LHKPN Saipullah, Hasilnya, Rekomendasi Bawaslu Cacat Hukum

26 November 2024 - 19:07

Bupati Tapsel Tinjau Pengaspalan Jalan di Angkola Selatan, Warga Sambut Antusias

26 November 2024 - 08:41

Pemko Padangsidimpuan Gelar Apel Kesiapan Penyelenggara Pilkada 2024

25 November 2024 - 21:52

Trending di Berita Daerah