Menu

Mode Gelap

Cerpen

Camat Siabu Safari Subuh Berjamaah di Desa Pintu Padang Julu


					Camat Siabu Safari Subuh Berjamaah di Desa Pintu Padang Julu Perbesar

Madinapos.com – Siabu.

Camat Siabu Sudrajat Putra mengikuti safari subuh berjamaah yang kali ini dilaksanakan di Mesjid Nurul Huda Desa Pintu Padang Julu Kabupaten Mandailing Natal, Minggu (21/7)

Camat mengatakan kegiatan subuh berjamaah memangbrutin dilaksanakan di Kecamatan Siabu yang bertujuan lebih mendekatkan diri bersama masyarakat dan mengajak anak – anak pelajar aktip mengikutinya.

“Kegiatan ini sangat baik dilakukan, khususnya terhadap anak – anak yang terus kita ajak selalu rutin beribadah dan ajak orang tua awasi agar mereka menjadi anak yang baik”, ungkapnya.

Ia juga mengatakan dalam pelaksanaan subuh berjamaah yang rutin dilaksanakan ternyata banyak manfaatnya juga bagi dirinya selaku pimpinan kecamatan,” diantaranya untuk meningkatkan silaturahmi, mengetahui informasi dan berdiskusi banyak hal dengan warga”, tutupnya. (As)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 67 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Rancangan APBD Madina Tahun 2025 Disetujui

26 November 2024 - 12:55

PPK Natal Gelar Bimtek Kepada 420 KPPS

16 November 2024 - 18:13

“Tidak diatur dalam PKPU, Perbawaslu, Bupati tidak perlu mengundurkan diri dari tim pemenangan.”

23 Oktober 2024 - 13:39

Pastikan Umat Beragama Beribadah dengan Nyaman, Pemkab Madina Gelontorkan Dana Hibah

5 Oktober 2024 - 16:11

Kapolsek Baru Temu Rumah Dengan Tokoh Masyarakat Se Kecamatan Muara Batang Gadis

1 Oktober 2024 - 16:19

PPK Siabu Rapat Pleno DPSHP Pilkada Serentak 2024

11 September 2024 - 13:43

Trending di Cerpen