Menu

Mode Gelap

Peristiwa

Sungai Batang Taming dan Sampuran Godang Kecamatan Rantobaek Meluap, 147 Rumah Warga Terendam


					Sungai Batang Taming dan Sampuran Godang Kecamatan Rantobaek Meluap, 147 Rumah Warga Terendam Perbesar

Madinapos.com – Rantobaek

Derasnya hujan yang mengguyur Kecamatan Rantobaek membuat Sungai Batang Taming dan Sungai Sampuran Godang meluap menggenangi 147 rumah warga hingga ke jalan raya di desa Sampuran, Rabu (22/09/22).

Ar Hakim Rangkuti, Sekretaris Desa Sampuran menyampaikan hujan yang terus menerus mengakibatkan meluapnya kedua sungai,” setidaknya 147 rumah dan sekolah terendam hingga ketinggian 50 cm, namun pagi ini air mulai surut”, sebutnya.

Ia juga mengatakan jalan raya untuk saat ini belum bisa di lewati kendaraan umum, kemudian Pemerintah Desa sudah menyiapkan dapur umum untuk masyarakat yang terkena dampak banjir,” semua sudah disiapkan termasuk dapur.umum karena warga belum bisa memasak di rumah masing – masing”, ungkapnya.

Sementara pantauan awak media ini, sejak pagi ini air terlihat mulai surut, sejumlah kenderaan seperti jenis truck sudah melalui jalan secara perlahan. (Sakti)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 240 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Garis Polisi Telah Dipasang Dilokasi PETI Yang Sebabkan 1 Warga Meninggal Dunia

25 Mei 2025 - 23:10

Aktivitas PETI di Linggabayu Kembali Makan Korban Jiwa

25 Mei 2025 - 22:24

Aktivis PETI di Linggabayu Kembali Makan Korban Jiwa

25 Mei 2025 - 22:12

Dikabarkan, Aktivitas PETI di Madina Kembali Makan Korban, 1 Warga Meninggal Dunia

22 Mei 2025 - 20:06

Sijago Merah Melalap Lima Ruangan SDN 1203 Padang Hasior

19 Mei 2025 - 22:39

Dikabarkan, Perkebunan Negara di Linggabayu Diduga Dipanen Oknum LSM

12 April 2025 - 16:36

Trending di Nasional