Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

PWI Madina Bekerjasama Dengan SMGP Gelar Seminar Tentang Industri Geothermal


					PWI Madina Bekerjasama Dengan SMGP Gelar Seminar Tentang Industri Geothermal Perbesar

Madinapos.com – Panyabungan.

PWI Kabupaten Mandailing Natal bekerjasama dengan PT. Sorik Marapi Geothermal Power ( SMGP) menggelar seminar tentang Industri Geeotermal di.Aula Dsun Hotel Panyabungan, Jumat (2/9)

Seminar yang dipandu Khoiruddin Fahlah Siregar dari Start news menghadirkan narasumber Prof. Yunus Daud, Ketua Program Magister Eksplorasi Geotermal Universitas Indonesia serta Sahid Wakil Kepala Tehnis Tambang PT. SMGP.

Kegiatan yang dihadiri sejumlah peserta yang akan mengikuti UKW dari PWI Madina tersebut, juga menghadirkan mahasiswa Kampus STAIN Madina dan tamu undangan lainnya.

Yunur Daut mengatakan Mandailing Natal diberi oleh Tuhan anugerah panas bumi yang melimpah dan bahkan sangat besar, jika dikelola dengan baik maka menjadi berkah, namun jika tidak maka akan menjadi bencana.

” Kita tidak pernah minta berkah ini diberikan di Madina, namun tanah di Madina lah daerah terpilih mendapatkan berkah ini untuk menghasilkan geothermal ini, menurut saya ini berkah yang harus dikelola dengan baik sehingga juga menjadi berkah bagi kita semua”, ungkapnya.

Ia juga memaparkan Indonesia merupakan produsen energi nomor 2 terbesar di dunia,” nonor satu masih USA, namun Indonesia berpeluang menjadi penghasil geothermal terbaik di dunia jika telah memiliki mental nomor 1 maka saya yakin kita akan menjadi nomor 1″, tutup dosen UI dan tenaga ahli di Kementerian ESDM ini.

Sementara Ketua PWI Madina Ridwan Lubis mengatakan acara ini berkat kerjasama PWI dengan SMGP. Juga bertujuan untuk membekali peserta wartawan muda mengenal tentang geothermal,” kami.melihat isue ini masih menjadi topik yang menarik untuk dipahami”, sebutnya.

Acara yang diselilingi dengan tanya jawab ini berlangsung kritis dan dinamis. (am)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 116 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Kabag SDM Polres Palas Bagi Bagi Takjil Ramadhan Jalan Lintas Sibuhuan-Sosa

19 Maret 2025 - 06:15

Kapolsek MBG,Hadiri Khataman Al Qur’an di Mesjid Al-Ikhlas Singkuang I

19 Maret 2025 - 06:08

Gubsu Bobby Nasution Tinjau Sejumlah Titik Banjir di Kota Padangsidimpuan

18 Maret 2025 - 23:35

PT SAE Salurkan Bantuan 2 Ton Beras Ke Korban Banjir Tapsel

18 Maret 2025 - 23:30

Kapolsek Bagikan Ratusan Takjil di Halaman Mako Polsek MBG dan Bukber Dengan Warga

18 Maret 2025 - 21:00

Polres Palas hadiri Mediasi Penyelesaian PT. DNS Dengan Koperasi Roboho Desa Pasir Jae Sosa Julu

18 Maret 2025 - 18:12

Trending di Berita Daerah