Menu

Mode Gelap

Pendidikan

Jadi Pembina Upacara, Camat Ridho Ajak Siswa/I SMA Negeri 1 Natal Tingkatkan Prestasi Belajar


					Jadi Pembina Upacara, Camat Ridho Ajak Siswa/I SMA Negeri 1 Natal Tingkatkan Prestasi Belajar Perbesar

Madinapos.com – Natal.

Diundang sebagai Pembina Upacara hari Senin di Lapangan Upacara Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Natal, dalam amanatnya, Camat M. Ridho Fahlevi Lubis, AP. M.Si mengajak seluruh siswa – siswi yang sesang menimba ilmu untuk meningkatkan prestasi belajar, Senin (23/05).

Turut Hadir dalam kegiatan Upacara Bendera yang dilaksanakan di Lapangan Sekolah SMA Negeri 1 Natal, Kepala Sekolah SMAN Negeri 1 Natal, Seluruh Tenaga Pengajar di SMA Negeri 1 Natal, Siswa/I SMA Negeri 1 Natal, Camat Natal M. Ridho Fahlevi Lubis, AP. M.Si

Lebihlanjut M. Ridho Fahlevi Lubis AP. M.Si dihadapan seluruh Peserta Upacara menyampaikan terimakasih kepada Kepala SMA Negeri 1 Natal yang telah mengundangnya sebagai Pembina Upacara di Sekolah tersebut.

“Tentunya pesan yang paling ingin saya sampaikan kepada anak-anak kami seluruh Siswa/I untuk tingkatkan prestasi belajar dan taati segala aturan sekolah”, ungkapnya.

Tak lupa, Ridho juga menyampaikan kunci sukses itu adalah hormat kepada orang tua,
serta patuhi segala apa yang disampaikan oleh Ibu dan Bapak Guru kita, karena itu semua adalah hal yang paling penting untuk meraih prestasi dalam belajar dan tercapai cita – cita”, ucap Camat.

Pelaksanaan Upacara Bendera yang dilaksanakan di SMA Negeri 1 Natal berjalan dengan penuh hikmat yang diakhiri dengan pembacaan do’a, Selama prosesi upacara dilaksanakan dengan tetap mematuhi protokol kesehatan dengan menggunakan masker. (Syukri)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 243 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Momen HUT ke 26, 2021-2024 Pemkab Madina Bagun Ratusan Sapras Sekolah

9 Maret 2025 - 12:22

Pemkab Madina Sambut Peraih Medali Emas MTE 2025 Tingkat Internasional di Kuala Lumpur

25 Februari 2025 - 15:13

Kacabdisdik Wilayah Xl Kunjungi SMA Negeri 2 MBG

24 Februari 2025 - 11:20

Disdik Madina Gelar Bimbingan Teknis Pengaplikasian ARKAS Tingkat SD dan SMP Tahun 2025

23 Februari 2025 - 13:56

Kacabdisdik Wilayah XI Disdik Propinsi Sumut Kunker ke SMAN 1 Batahan

23 Februari 2025 - 11:15

Kacabdisdik Wilayah XI Kunjungan Kerja ke SMAN 1 Natal, Ini Pesannya Bagi Peserta Didik

21 Februari 2025 - 22:40

Trending di Berita Daerah