Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Polres Madina Siap Amankan Pilkada Serentak 2020


					Polres Madina Siap Amankan Pilkada Serentak 2020 Perbesar

Madinapos.com – Panyabungan.

Kapolres Madina AKBP Horas Tua Silalahi Sik. Msi mengatakan Kepolisian siap mengamankan seluruh proses dan tahapan pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Kabupaten Mandailing Natal Tahun 2020. Hal itu dikatakannya saat memberi kata sambutan pelaksanaan simulasi kesiapsiagaan pengamanan Pilkada Serentak 2020 di Lapangan Aek Godang Kecamatan Panyabungan.

Simulasi yang diikuti 340 personil Kepolisian dan Brimob serta 250 orang massa menggambarkan tingkat kerusuhan pada saat pelaksanaan penghitungan suara, kemudian adanya aksi massa dipicu pencurian kotak suara serta aksi-aksi unjuk rasa massa.

Dalam gambaran simulasi tersebut terlihat bagaimana Kepolisian yang dibantu Brimob berhasil menghalau massa dan mengamankan jalannya Pilkada Serentak Tahun 2020 di Kabupaten Mandailing Natal.

Kapolres dalm sambutannya juga mengajak semua elemen masyarakat di Kabupaten Mandailing Natal untuk bersama sama menjaga proses Pilkada Serentak 2020 yang akan datang berlangsung tertib, aman dan lancar,” saya berharap dengan rasa kebersamaan semua tahapan Pilkada Serentak bisa kita lalui dengan baik”, tutupnya.

Pelaksanaan kegiatan simulasi tersebut juga dihadiri Bupati Madina Drs.Dahlan Hasan Nasution, Anggota DPRD Madina, Penyelenggara Pilkada Madina KPU dan Bawaslu, Tokoh Masyarakat, Ormas Kepemudaan.(Syahren)
.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 19 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Bupati Buka Car free Night di Jalan Diponegoro: “Di Jogja Ada Malioboro, di Deli Serdang Diponegoro”

23 November 2025 - 09:56

Memperingati HUT ke-16, Group Orbit Media menggelar Pelatihan Jurnalistik Digital

23 November 2025 - 09:39

‎Personil Polsek Natal Amankan Pengedar Sabu-sabu di Desa Bintuas ‎

22 November 2025 - 21:21

Buka Porseni PGRI di Batahan, Bupati Madina : Dukung Penguatan Sektor Pendidikan

22 November 2025 - 21:12

Camat Batahan dan Sinunukan Siap Sukseskan Porseni PGRI se Kabupaten Mandailing

22 November 2025 - 17:20

Curah Hujan Tinggi Belakangan ini, Minta Pihak Terkait Tingkatkan Kewaspadaan dan Kesiapsiagaan

22 November 2025 - 16:53

Trending di Berita Daerah