Menu

Mode Gelap

Peristiwa

Lakalantas,  Kijang Jantan Terprosok Kejurang, Seluruh Penumpang Selamat


					Lakalantas,  Kijang Jantan Terprosok Kejurang, Seluruh Penumpang Selamat Perbesar

Madinapos. com – Linggabayu.

1 (satu) Unit Mobil Merk KIJANG JANTAN Warna merah Hati No. Pol BB 1616 LF diketahui telah mengalami kecelakaan lalulintas (Lakalantas ) terprosok kedalam jurang dijalan Umum Km 75-76 Jurusan Panyabungan menuju Natal tepatnya di Kelurahan Simpang Gambir Kecamatan Lingga Bayu Kabupaten Mandailing Natal (Madina)  Sumatera Utara pada hari Sabtu (13/7/2019) sekira pukul 14.00 Wib, seluruh penumpang selamat.

Berdasarkan informasi yang didapatkan dari pihak Kepolisian Polsek Linggabayu,  Kijang Jantan yang dikemudikan Mandagar Siregar (62)
datang dari arah Panyabungan menuju Natal, sesampainya di TKP tepatnya di Kelurahan Simpang Gambir KM 75-76 mobil tersebut menghindar kendaraan sepeda motor yang datang dari arah berlawanan mengambil jalur kiri jalan dan mobil tersebut terprosok dan jatuh ke Jurang sedalam kurang lebih 10 meter.

Seluruh penumpang diketahui selamat namun menderita luka ringan dan harus menjalani perawatan,, daftar namanya Supir,  MANDAGAR SIREGAR , 62 thn, Laki-laki, Islam, pensiunan PNS Jl.  Kolonel Sugiyono gg. Family No.  06 Padang Sidempuan Utara (tidak mengalami luka)  dengan membawa 7 (tujuh) orang penumpang an. 1. UMIBINTI HASIBUAN, 58 Thn, Perempuan,  Islam,  Ikut Suami, Jl.  Kolonel Sugiyono Gg. Family No.  06 Padang Sidempuan Utara mengalami (terkilir pada kaki kiri) di rawat di puskes Simpang gambir

2.. WAGIYEM, 58 thn, perempuan, Tani,  Islam,  Desa.  Purwodadi Kec.  Batunadua Kab.  Padang Sidempuan Kota (tidak mengalami luka). 3. RAHMA HARAHAP,  60 thn,  Perempuan, Tani,  Islam, Jl.  Ujung Kurap Desa.  Gunung Hasahatan,  Kec.  Batunadua Kab.  Padang Sidempuan Kota mengalami (terkilir tangan kanan). 4. RIZK ROMAYANTI Siregar,  30 thn,  perempuan,  islam,  PNS guru, desa Manisak Kec.  Ranto Baek Kab. Madina,  mengalami (terkilir kaki kanan).

NURHANIFAH 5. HARAHAP,  2 thn,  perempuan, ikut orang tua,  Islam,  Desa.  Manisak Kec.  Ranto Baek Kab. Madina.  mengalami (tidak mengalami luka).6.  ABDUL HARIS HARAHAP,  laki laki,  7 bulan,  ikut orang tua,  Islam,  Desa.  Manisak Kec.  Ranto Baek Kab.  Madina (tidak mengalami luka).  7.HAJAH NURMAWAN HARAHAP,  63 thn,  islam, perempuan,  Pensiunan PNS,  desa.  Ujung kurap Kec.  Batu Nadua Kab.  Kota Madya padang sidempuan mengalami (terkilir tangan kanan).

Polsek Linggabayu telah mengamankan lokasi jatuhnya Kijang Jantan naas tersebut dan seluruh penumpang luka telah dibawa ke Puskesmas Simpanggambir untuk perawatan (Sakti Lubis)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 116 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Dikabarkan, Perkebunan Negara di Linggabayu Diduga Dipanen Oknum LSM

12 April 2025 - 16:36

Pria 46 Tahun Meninggal Gantung Diri Di Sigala-gala Kelurahan Pasar Sibuhuan

8 April 2025 - 22:32

Hari Kedua Korban Laka Tunggal Jatuh Kesungai Bayi 6 Bulan Belum Ditemukan Tim SAR Gabungan

8 April 2025 - 20:39

KA Rutan Kelas II B Natal Diduga Lalai dan berbohong Terkait Meninggalnya Seorang WBP

6 April 2025 - 13:28

Diduga Akibat Kelalaian Petugas, Seorang WBP Rutan Kelas IIB Natal Meninggal Dunia

5 April 2025 - 19:54

Akibat Intensitas Hujan Tinggi, Puluhan Rumah Warga Desa Ujung Batu I V Terpendam Banjir

17 Maret 2025 - 05:49

Trending di Peristiwa