Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Hari Anak Nasional,  Ratusan Pelajar Sekolah se Madina Ikuti Berbagai Lomba


					Hari Anak Nasional,  Ratusan Pelajar Sekolah se Madina Ikuti Berbagai Lomba Perbesar

Madinapos. com – Panyabungan.

Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional,  Pemerintah Kabupaten Mandailing Natal menggelar sejumlah kegiatan lomba melukis dan tari kreasi daerah yang diikuti ratusan anak TK Paud,  SD dan SMP di Komplek Perkantoran Payaloting Madina,  Rabu (19/9).

Acara yang memiliki thema Anak Indonesia Genius dihadiri Bupati Madina Drs Dahlan Hasan Nasution,  Bunda Paud Nyi Ika Desika Dahlan, para Opd dan ratusan pelajar tingkat TK Paud, SD dan SMP se Kabupaten Madina.

Nyi Ika Desika Dahlan  menyampaikan perlunya bekerjasama meningkatkan upaya pelayanan kesehatan terhadap anak,” mengingat untuk menunjang pertumbuhan anak dan perkembangan anak sangat membutuhkan gizi yang cukup maka dari itulah perlunya peran serta para orang tua dalam hal ini agar  menciptakan anak yang genius empati dan kreatif. Karena ditangan merekalah masa depan bangsa ini”, ungkap Bunda Paud Madina ini.

Sementara itu, Ir. Donna Dameria,  MM menyampaikan dalam acara Hari Anak Nasional mengusung thema Anak Indonesia Genius, Empati, Cerdas dan Berani,”dalam kegiatan ini kita melaksanakan berbagai lomba diantaranya melukis, lomba pidato, fashion show dan lomba  kreasi tari anak”, katanya.

“Saya mengucapkan banyak terimakasih kepala semua elemen yang telah membantu memeriahkan Hari Anak Nasional Tahun 2018 ini, selain itu saya juga berharap untuk kedepan kita sama sama mendorong secara terpadu dalam perlindungan terhadap anak untuk  dapat memastikan semua anak indonesia bersuka cita bahagia dan aman “, pungkas Donna. (Syahren)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Berikut Data C-1 Paslon SAHATA dan ONMA di 23 Kecamatan di Madina

28 November 2024 - 13:54

Menang di Pilkada Madina, Cabup Saipullah Ziarahi Makam Keluarga

28 November 2024 - 13:37

Paslon SAHATA Konpers Kemenangan Berdasarkan Hitung Cepat

27 November 2024 - 23:57

Cabup Saipullah Nasution mencoblos di TPS 001 Gunung Baringin

27 November 2024 - 14:41

Bupati Madina dan Ketua TP.PKK Mencoblos di TPS 002 Panyabungan II

27 November 2024 - 14:31

KPU Madina Tindak Lanjuti LHKPN Saipullah, Hasilnya, Rekomendasi Bawaslu Cacat Hukum

26 November 2024 - 19:07

Trending di Berita Daerah