Menu

Mode Gelap

Peristiwa

Dramatis, Evakuasi Mobil Pemudik Yang Jatuh di Sungai Batang Natal Cukup Rumit


					Dramatis, Evakuasi Mobil Pemudik Yang Jatuh di Sungai Batang Natal Cukup Rumit Perbesar

Madinapos.com – Batang Natal.

Terjun ke Sungai Batang Natal, evakuasi satu unit mobil mini bus jenis mpv yang ditumpangi rombongan pemudik asal Jakarta di Wilayah Lubuk Koje Kelurahan Muarasoma Kecamatan Batang Natal Kabupaten Mandailing Natal cukup rumit serta dramatis, sehingga membutuhkan bantuan banyak orang.

Kanit Lantas Muarasoma Brigadir Heru Handoko kepada Madinapos kejadian tersebut terjadi Selasa sekitar jam 04. 00 wib Selasa (22/4) dinihari. Ia mengatakan saat itu mobil minibus dari arah Padangsidempuan menuju Jakarta ingin melewati via Jembatan Merah – Simpang Gambir dan tembus Prov. Sumatera Barat (Sumbar)

“Sesampainya di desa Rantobi melihat kondisi jalan hancur.pengemudi mini bus putar arah kembali ke arah Panyabungan.
Tepatnya di wilayah Muarasoma di tikungan Lubuk Koje mobil tersebut jatuh sungai”, ungkapnya, Selasa (22/4) pagi.

Berdasarkan informasi, seluruh penumpang minibus warna putih tersebur selamat dari musibah. Saat berita ini diturunkan mobil sedang di evakuasi oleh Unit Lantas Polsek Muarasoma dibantu masyarakat sekitar. (Taufik)

 

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 354 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Terjebak Dua Tahun dalam Pohon Aren, Identitas Kerangka Akhirnya Teridentifikasi

17 November 2025 - 22:28

NNB Kotasiantar Dirikan Posko Bantuan Kebakaran, Mari Berinfak

6 November 2025 - 17:57

Dibacok Oknum Pedagang, Security Pasar Baru Panyabungan Dilarikan Ke Rumah Sakit

30 September 2025 - 20:22

Saat Mandi, Andre Tarigan Karyawan Pasar Malam Hanyut di Sungai Batang Natal

16 September 2025 - 19:54

Korban Hanyut di Natal Telah Berhasil Ditemukan Oleh Tim Gabungan

16 September 2025 - 14:36

‎Tim Reaksi Cepat BPBD dan Basarnas Madina Lakukan Pencarian Korban Hanyut di Natal

15 September 2025 - 12:18

Trending di Peristiwa