Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Penuhi Gizi Korban Banjir, KOAR Palas Serahkan 100 Kg Daging Ayam Potong


					Penuhi Gizi Korban Banjir, KOAR Palas Serahkan 100 Kg Daging Ayam Potong Perbesar

Madinapos.com – Padang Lawas.

Koalisi Amanat Rakyat (KOAR) Kabupaten Padang Lawas serahkan 100 kilo gram daging ayam potong untuk untuk membantu penambahan gizi para warga terdampak korban banjir bandang di Kecamatan Batang Lubu Sutam Sabtu, (8/1/22 2022).

Ketua Umum KOAR Palas Pardomuan Daulay, saat bersamaan dengan para Pengurus KOAR Ridhoan Hasibuan, Hafizd Ahmadi Hasibuan dan Ahmad Said Alqudry, S.Pd Nasution.
kepada kami awak media ini mengatakan selain bantuan 100 Kg Ayam juga menyerahkan Telor Ayam, Minyak Goreng dan Pakaian layak pakai.

“Bantuan tersebut telah diserah terimakan kepada Parlindungan Hasibuan dari Dinas Sosial Padang Lawas di Posko Tanggap Darurat Penanganan Bencana Desa Tanjung Baru, Kecamatan Batang Lubu Sutam”, kata ketua KOAR.

Lebih lanjut dijelaskannya, seluruh bantuan yang telah kita serahkan tersebut merupakan sumbangan sumbangan Hamba Allah yang di amanahkan kepada KOAR Palas untuk menyerahkannya,” semoga para saudara saudara kita korban bencana alam banjir bandang di Batang Lubu Sutam dapat terbantu meringankan beban kehidupan mereka”, harap Domu

Menurut pantauan kami di lapangan, KOAR Palas juga menyerahkan Bingkisan Jajanan untuk anak anak sekolah dari keluarga yang terdampak bencana alam tersebut. Warga mereka terliha gembira, bantuan jajanan tersebut diterima Koordinator Sekolah, Gembira Ahmad Said Alqudry, Nasution S.Pd.

” Adanya bantuan bingkisan jajanan untuk anak anak sekolah ini, para anak-anak dapat terhibur, semoga trauma yang di rasakan anak anak tersebut akan hilang dan kembali seperti semula atau seperti biasanya”,ujar Domu berharap.**

Penilis ; A Salam Srg.**

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 115 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Bupati Madina Apresiasi Bhantam Bhyangkara Adventure Trail 2025

12 Juli 2025 - 15:29

Dua Orang Jaringan Pengedar Sabu Di Sosa Timur Ditangkap Satres Narkoba Polres Palas

11 Juli 2025 - 22:53

Bupati Madina Ikut Meletakkan Batu Pertama SPPG Polres Madina

11 Juli 2025 - 22:22

Bupati Madina Lanjut Bayar Nazar, Kali Ini Anak Yatim di Siabu Terima Tali Asih

11 Juli 2025 - 22:15

Tahun Ajaran Baru, Bupati Madina Imbau para Ayah Antar Anak ke Sekolah

11 Juli 2025 - 22:06

Wabup Madina Salurkan 23 Ton Bibit Padi untuk 162 Kelompok Tani di Kotanopan

11 Juli 2025 - 16:12

Trending di Berita Daerah