Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

25 Tenaga Kesehatan Puskesmas Sibanggor Jae Mengikuti Vaksinasi Covid-19


					25 Tenaga Kesehatan Puskesmas Sibanggor Jae Mengikuti Vaksinasi Covid-19 Perbesar

Madinapos.com – Puncak Sorik Marapi.

Merujuk Surat Keputusan Bupati Mandailing Natal Nomor 440/0269/DINKES/2021 Dalama Rangka memutus Rantai Covid -19, UPTD Puskesmas Sibanggor Jae Kecamatan Puncak Sorik Merapi (PSM) Kabupaten Mandailing Natal melaksanakan vaksinasi terhadap 25 orang Tenaga Kesehatan pada Rabu ( 10/02/21).

Dalam rangka vaksinasi tersebut turut di hadiri dan disaksikan oleh Perwakilan Kantor Camat PSM, ibu Sekretaris Kecamatan, Danramil, Babinsa, Perwakilan dari Polsek Kotanopan,dan beberapa Kepala Desa di Kecamatan PSM.

Dalam Vaksinasi tersebut dr. Rida Fauziah Nasution sebagai Kepala Puskesmas (Kapus) adalah orang pertama yang mendapatkan suntik vaksin di ikuti oleh staf Puskesmas Sibanggor Jae.

Dr. Rida Fauziah Nasution mengatakan acara vaksinasi ini berlangsung mulai pukul 09 pagi sampai selesai dan ditargetkan selesai pada hari ini juga,” dalam vaksinasi ini dari Data dari DINKES untuk UPTD Sibanggor Jae sebanyak 25 perawat yang akan di vaksin, 7 perawat sudah selesai di vaksin dan dilanjutkan 15 orang Perawat lagi dan diketahui sebanyak 3 perawat tidak ikut di vaksin karena masalah kesehatan”, ungkapnya.

Terlihat di acara vaksinasi tersebut setiap Tenaga Kesehatan yang telah di berikan suntikan vaksin produk Covid-19 Sinovac diberikan sertifikat. (Suaib)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 222 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Aktivis Lingkungan Desak Kepolisian Proses Kasus Pengeroyokan dilokasi PETI Sihayo V

13 Maret 2025 - 15:17

Jaga Kamtibmas di Bulan Ramadhan, Bhabinkamtibmas Polsek Barteng Gelar Patroli Blue Light

13 Maret 2025 - 13:08

Polres Palas Kembali Bagikan Takjil Kepada Masyarakat

13 Maret 2025 - 13:03

Empat Orang Pengedar dan Pengguna Sabu Ditangkap Polisi saat Menggrebek Sebuah Rumah di Palas

13 Maret 2025 - 12:57

Kemenag Madina Gelar Bimbingan Manasik Haji Tingkat Kecamatan Se- Pantai Barat

12 Maret 2025 - 21:11

Parsulukan Babul Falah Luncurkan Website Resmi Dihari Jadi Madina ke 26

12 Maret 2025 - 21:01

Trending di Berita Daerah