Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Bupati Palas Hadiri Undangan RUPS PT. Benk Sumut Untuk Buku Tahun 2024 Dan Rencana Buku Tahun 2025


					Bupati Palas Hadiri Undangan RUPS PT. Benk Sumut Untuk Buku Tahun 2024 Dan Rencana Buku Tahun 2025 Perbesar

Madinapos.com, Padang Lawas – Bupati Padang Lawas Putra Mahkota Alam Hasibuan SE  beserta Bupati/Walikota  SE-Sumatera Utara dan para undangan terhormat lainnya menghadiri undangan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPS) PT. Bank Sumut untuk Tahun Buku 2024 dan rencana buku tahun 2025 di Aula Ballroom Lantai 10 Bank Sumut Medan. Kamis (20/03/25).

Gubernur Sumatera Utara  Muhammad Bobby Afif Nasution memimpin langsung Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPS) PT. Bank Sumut untuk Tahun Buku 2024 dan rencana buku tahun 2025 dan di dampingi oleh Ketua DPRD Sumatera Utara Erny Ariyanti Sitorus.

Pada kesempatan ini, Bupati Padang Lawas menyampaikan bahwa ini merupakan salah satu bentuk langkah untuk menunjukkan komitmen Pemerintah Kabupaten Padang Lawas dalam menjalin sinergi dengan Bank Sumut untuk mendorong pertumbuhan ekonomi daerah.

Dengan sinergi yang berkelanjutan dengan Bank Sumut, kami berharap hal ini mampu memberikan manfaat nyata bagi masyarakat dan mendorong pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan di Kabupaten Padang Lawas “Lebih Maju”, ujarnya.

Rapat tersebut disampaikan Kadis Kominfo, Gustina Ritonga melalui Sayur Khoiri Harahap,S.Sos,M.Si sebagai Kabid Informasi dan Komunikasi Dinas Komunikasi dan Informatika kepada awak media ini.

Penulis: A Salam Siregar.

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Pemilik Teras Brilink di Panyabungan Polisikan Pelanggan Gegara Tipu Rp24,8 Juta

21 Maret 2025 - 15:25

Gubsu Bobby Harap Saipullah – Atika Bisa Memanfaatkan Potensi Kekayaan Alam Madina

21 Maret 2025 - 14:23

Saipullah – Atika Secepatnya Berkantor Pasca Pelantikan

21 Maret 2025 - 14:06

Yufri Astuti Saipullah Nasution Jabat Ketua TP-PKK Madina 2025-2030

21 Maret 2025 - 11:39

Jelang Pelantikan Saipullah – Atika, Aula Raja Inal Siregar Telah Dipenuhi Para Tamu Undangan

21 Maret 2025 - 10:12

Kapolres Berikan Bingkisan Idul Fitri Kepada Personil, ASN, PHL dan Insan Pers

21 Maret 2025 - 09:39

Trending di Berita Daerah