Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Korwil XIV Disdibud Batahan Sosialisasi PPDB TP 2024 – 2025


					Korwil XIV Disdibud Batahan Sosialisasi PPDB TP 2024 – 2025 Perbesar

Madinapos.com – Batahan.

Korwil XIV Disdibud Kecamatan Batahan yang di pimpin oleh Budi Purnomo S,pd. Melaksanakan sosialisasi PPDB untuk Tahun ajaran 2024-2025 Hari Rabu Tanggal 15 Mei di Kantor Korwil XIV Disdibud Kecamatan Batahan Kabupaten Mandailing Natal.

Hadir dalam acara tersebut diantaranya Budi Purnomo S pd beserta jajarannya dan seluruh Kepala Sekolah TK ,SD dan SMPN se Kecamatan Batahan.

Menurut Korwil Sosialisasi meliputi proses dan kriteria yang harus dipatuhi oleh Kepala Sekolah dalam menerima siswa baru, diantaranya zonasi agar terjadi pemerataan di seluruh Wilayah kata Korwil.

Korwil VIX Disdibud Kecamatan Batahan menambahkan dengan diterapkannya sistem zonasi diharapkan semua Kepala Sekolah paham serta menyampaikan kepada Masyarakat, Kami berharap tidak ada lagi Masyarakat yang salah paham harap Budi Purnomo S pd.

( Topen)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 99 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Bupati Madina Kukuhkan Yupri Astuti sebagai Bunda PAUD

20 November 2025 - 22:25

Bupati Madina Tegaskan Komitmen Wujudkan Program Gerai Merah Putih untuk Perkuat Ekonomi Desa

20 November 2025 - 22:20

Manajemen PT. Barapala Berharap Konflik Masyarakat Luat Unte Rudang Dengan PT Barapala Segara di Usut

20 November 2025 - 15:22

Sosialisasi Pengelolaan DD Tahun 2026 Desa se Kecamatan Batahan dan Sinunukan

20 November 2025 - 15:12

Eliminasi TB dan Penurunan Penderita Stunting Dapat Tercapai dengan Kolaborasi

20 November 2025 - 14:41

MENGAKHIRI PARADOKS PENDIDIKAN KITA

20 November 2025 - 10:51

Trending di Berita Daerah