Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Ketua TP. PKK Madina Lantik TP. PKK Desa Se Kecamatan Natal


					Ketua TP. PKK Madina Lantik TP. PKK Desa Se Kecamatan Natal Perbesar

Madinapos.com – Natal,

Ketua TP PKK Mandailing Natal (Madina) Ny Eli Maharani Jafar Sukhairi Nasution melantik Ketua TP. PKK Desa se Kecanatan Natal di Lapangan Merdeka Natal, Senin (27/11/2023).

Dalam sambutannya, Eli Mahrani mengatakan peran perempuan sangat besar dalam pembangunan serta pengelolan potensi di desa.

“Semua di mulai dari keluarga. Seperti menurunkan angga stunting, meningkatkan ekonomi, dan memajukan pendidikan. Kita (perempuan) punya banyak peran baik di keluarga dan lingkungan,” kata Eli.

Eli minta Ketua TP PKK yang baru dilantik perduli akan masalah yang ada,”  PKK desa/kelurahan menjadi perpanjang tangan PKK Kabupaten, untuk itu tingkatkan kepedulian serta pengetahuan karena itu sangat penting artinya bagi seorang perempuan yang tidak hanya mengurus rumah tangga tapi mampu mengembangkan diri ditengah masyarakatnya”, tutupnya.

Camat Natal Mulia Gading dalam sambutannya menyampaikan selamat datang kepada Ketua TP PKK Kabupaten beserta jajaran.

“Kami sangat bahagia, ibu dapat hadir bersama kami disini. Kami mendoakan semoga ibu dan bapak sehat selalu agat dapat mendukung dan membina kami di kecamatan,” kata Gading.

Kehadiran Eli bersama Ketua Bidang II TP PKK Madina Asmawati Alamulhaq, dan Kadis PMD Madina Irsal Pariadi disambut dengan tarian dari kader PKK Kecamatan Natal.

(kominfo)

 

 

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 110 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Pemkab Palas Bersama UPT Samsat Sibuhuan Himbau dan Ajak Masyarakat Ikuti Program Pemutihan Serta Diskon PKB

13 Oktober 2025 - 18:23

Wabup Deli Serdang Buka Musabaqoh Hari Santri Nasional 2025 di Pesantren Darul Qur’an

13 Oktober 2025 - 16:19

Bupati Madina Harap Uji Kompetensi Melahirkan Pejabat Cerdas dan Visioner

13 Oktober 2025 - 14:42

Malam Ini, Camat Sudrajat Berangkatkan Rahmat Pendarita Atrea Ani Berobat Ke Medan

12 Oktober 2025 - 23:12

Persami di SDN 028 Lumban Dolok Berlangsung Khidmat

12 Oktober 2025 - 23:02

Dukung Atlet Muda, Wali Kota Padangsidimpuan Buka Turnamen Voli Semi Open AHY Cup – Palorsa Cup II

12 Oktober 2025 - 20:40

Trending di Berita Daerah