Menu

Mode Gelap

Desa Kita

Pembentukan Panitia Pilkades Muara Pertemuan Kecamatan Batahan Lancar


					Pembentukan Panitia Pilkades Muara Pertemuan Kecamatan Batahan Lancar Perbesar

Madinapos.Com – Batahan

Pembentukan Panitia Pemilihan Kepala Desa Muara Pertemuan Kecamatan Batahan Kabupaten Mandailing Natal yang akan dilaksanakan Agustus 2023 nanti berjalan aman dan lancar. Rapat dilaksanakan  Rabu (17/05/2023) di Aula Kantor Desa Muara Pertemuan

Hadir dalam acara Musyawarah Desa ini diantaranya Akhyar Matondang Pj Kepala Desa Muara Pertemuan, Ketua BPD dan Anggota, Kapolsek Batahan IPDA M Dalimunte dan pendamping desa

Akhyar Matondang dalam sambutannya menyampaikan bahwa tujuan musyawarah Desa ini bertujuan untuk memilih Panitia Pilkades Tahun 2023 ,” Saya berharap Acara musyawarah Desa ini dapat memilih Panitia Pilkades guna memfasilitasi kegiatan pemilihan agar dapat berjalan sesuai dengan Peraturan dan Perundang-undangan”, kata Akhyar Matondang

Kapolsek Batahan IPDA M Dalimunte dalam arahannya mewakili Unsur Forkompimcam Batahan berharap agar pemilihan panitia ini dapat berjalan aman dan tertib.

Adapun hasil Musyawarah Desa Pembentukan Panitia Pilkades Tahun 2023 diantaranya, Kiki Mahendra (Ketua), Indra Bahri (Sekretaris), dan Anggota, Oriansyah,Mhd Sukri, Gusniar, Enni Mepra, Risna Dewi. ( Topen)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 69 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Program Pengerasan Jalan Usaha Tani Desa Pintu Padang Julu Selesai

22 September 2023 - 13:20

Kecamatan LSM Gelar Pelatihan Smart Village Melalui Aplikasi Digides dan Siskeudes Online

21 September 2023 - 20:34

Bangunan Jalan Sentra Produksi Desa Tangga Bosi Dua Mudahkan Petani Angkut Hasil Pertanian

21 September 2023 - 13:01

Pengajian Bulanan BKMT Permata Sinunukan, Sekcam Daiman : Kades Terpilih Suport Kegiatan Pengajian

17 September 2023 - 12:14

Kecamatan Sosa Timur Gelar Pelatihan Penguatan Pelaporan Stunting Kader Desa

16 September 2023 - 16:24

BLT-DD Disalurkan Ke 57 KPM, PJ Kades Simangambat TB : Harap Dipergunakan Sebaiknya

15 September 2023 - 21:43

Trending di Desa Kita