Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Camat Natal Hadiri Kegiatan MTQ dan Lomba Lagu Mars BKMT di Desa Sasaran


					Camat Natal Hadiri Kegiatan MTQ dan Lomba Lagu Mars BKMT di Desa Sasaran Perbesar

Madinapos.com – Panyabungan.

Camat Natal Ali Syahbana menghadiri kegiatan lomba MTQ dan Badan Kontak Majelis Taqlim tingkat Kecamatan bertempat di Desa Sasaran  Kabupaten Mandailing Natal, Rabu (15/03/23).

Dalam perlombaan yang dilaksanakan selama dua hari yakni tanggal 15-16 ini turut juga dihadiri oleh Muspika dan Alim ulama serta tokoh masyarakat dari seluruh desa Se Kecamatan Natal.

Dalam sambutannya, Camat Natal mengungkapkan kegiatan yang diselenggarakan ini cukup mengapresiasi dari masyarakat, dan ia juga sangat antusias menghadiri acara ini.

” Kami dari Pemerintah Kecamatan mendukung penuh acara ini, semoga akan lahir bibit dan generasi baru yang agamais dan islamis yang akan mengharumkan nama wilayah kita ditingkat kabupaten maupun di provinsi nantinya,” Sambutannya

Ia juga mengatakan kegiatan ini merupakan kegiatan tahunan yang digelar di kecamatan ini demi meningkatkan tali silaturahmi antar seluruh desa.

” Acara ini rutin dilaksanakan setiap tahunnya, dimana disini ibu – ibu BKMT dari setiap desa akan bertemu sehingga terjalin komunikasi dan silaturahmi antar sesama,” katanya.

Kemudian ia juga berpesan pada seluruh peserta agar mengeluarkan bakat serta kemampuannya dengan baik, sehingga mendapatkan nilai yang bagus dari dewan juri.

” Dalam hal ini nantinya akan ada hadiah pada pemenang lomba, dimana dapat dipergunakan nantinya demi mendukung sarana kegiatan berikutnya,” tutup Ali Syahbana. (Suaib)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 200 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Mewakili Sumut, Kepala MAN 1 Madina Hadiri FGD Rakor Pengurus KKMA Plus Keterampilan Nasional 2025

11 Mei 2025 - 16:08

Koperasi Merah Putih Kelurahan Pidoli Dolok Terbentuk

11 Mei 2025 - 15:11

DPD Ikanas Sumut Paparkan Program Sterategis Dihadapan Bupati Madina

11 Mei 2025 - 14:45

Dari Kebocoran, Investigasi, Sampai Renegoisasi

11 Mei 2025 - 13:23

Koperasi Merah Putih 17 Desa se Kecamatan Linggabayu Telah Terbentuk

11 Mei 2025 - 12:13

Koperasi Merah Putih Desa Hutapungkut Tonga Terbentuk, Berikut Pengurusnya

11 Mei 2025 - 11:08

Trending di Berita Daerah