Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Bupati Sukhairi Terima Kunjungan Silaturahmi Danrem 023/KS Serta Dandim 0212/TS


					Bupati Sukhairi Terima Kunjungan Silaturahmi Danrem 023/KS Serta Dandim 0212/TS Perbesar

Madinapos.com – Panyabungan.

Bupati Mandailing Natal (Madina) HM Jafar Sukhairi Nasution menerima kunjungan Danrem 023/KS Kolonel Inf Dody Triwinarto dan Dandim 0212/TS Letkol Inf Amrizal Nasution dalam rangka silaturahmi dan menjaga sinergitas dengan Pemerintah Kabupaten Madina di Ruang Kerja Bupati Madina, Jumat (5/8/2022).

Selain Bupati, Wakil Bupati Juga turut serta menyambut kedatangan Danrem 023/KS Kolonel Inf Dody Triwinarto beserta jajaran ini.

Bupati Sukhairi menyambut hangat kedatangan Danrem beserta rombongan ini di Bumi Gordang Sambilan. sembari mengharapkan terjalin sinergi pemerintah daerah dan TNI.

Sukhairi menyampaikan sinergitas yang dibangun merupakan upaya dalam menjaga keamanan dan ketertiban yang kondusif bagi masyarakat di Kabupaten Madina.

Disela-sela pertemuan itu, Pemkab Madina memberikan cindra mata dan kopi mandailing kepada Danrem 023/KS Kolonel Inf Dody Triwinarto dan Dandim 0212/TS Letkol Inf Amrizal Nasution. (Suaib)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 174 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Bupati Madina Kukuhkan Yupri Astuti sebagai Bunda PAUD

20 November 2025 - 22:25

Bupati Madina Tegaskan Komitmen Wujudkan Program Gerai Merah Putih untuk Perkuat Ekonomi Desa

20 November 2025 - 22:20

Manajemen PT. Barapala Berharap Konflik Masyarakat Luat Unte Rudang Dengan PT Barapala Segara di Usut

20 November 2025 - 15:22

Sosialisasi Pengelolaan DD Tahun 2026 Desa se Kecamatan Batahan dan Sinunukan

20 November 2025 - 15:12

Eliminasi TB dan Penurunan Penderita Stunting Dapat Tercapai dengan Kolaborasi

20 November 2025 - 14:41

MENGAKHIRI PARADOKS PENDIDIKAN KITA

20 November 2025 - 10:51

Trending di Berita Daerah