Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Ditengarai Karena Arus Pendek, Dua Rumah di Desa Ht. Pardomuan Ludes Terbakar


					Ditengarai Karena Arus Pendek, Dua Rumah di Desa Ht. Pardomuan Ludes Terbakar Perbesar

Madinapos.com – Tapsel.

Rumah milik Justinus Panggabean dan Jamson Sianipar di Desa Ht. Pardomuan Kecamatan Sayurmatinggi Kabupaten Tapanuli Selatan ludes terbakar. Kejadian pukul 5.30 wib Senin (28/12) pagi ini ditengarai karena arus pendek listrik dan menimbulkan api yang membakar kedua rumah.

Enri Cofermi Batubara, M.Pd, Camat Sayurmatinggi dikonfirmasi media ini membenarkan kejadian,” benar namun api berhasil dijinakkan oleh unit Damkar dibantu warga hingga tidak merembet ketempat lain”, ungkapnya.

“Kalau korban jiwa tidak ada, namun kerugian sudah pasti, tapi belum diketahui jumlahnya”, Camat.

Sebagaimana informasi yang diterima media ini dari berbagai sumber, kejadian tersebut sontak membuat warga terkejut dan berhamburan membantu padamkan api. Namun, api yang menyala begitu besar tidak mudah untuk dijinakkan dan meludeskan kedua rumah. (Sayuti)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 90 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Bupati Madina Apresiasi Bhantam Bhyangkara Adventure Trail 2025

12 Juli 2025 - 15:29

Dua Orang Jaringan Pengedar Sabu Di Sosa Timur Ditangkap Satres Narkoba Polres Palas

11 Juli 2025 - 22:53

Bupati Madina Ikut Meletakkan Batu Pertama SPPG Polres Madina

11 Juli 2025 - 22:22

Bupati Madina Lanjut Bayar Nazar, Kali Ini Anak Yatim di Siabu Terima Tali Asih

11 Juli 2025 - 22:15

Tahun Ajaran Baru, Bupati Madina Imbau para Ayah Antar Anak ke Sekolah

11 Juli 2025 - 22:06

Wabup Madina Salurkan 23 Ton Bibit Padi untuk 162 Kelompok Tani di Kotanopan

11 Juli 2025 - 16:12

Trending di Berita Daerah