Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

3 Penjual Miras di Palas Diamankan Polisi


					3 Penjual Miras di Palas Diamankan Polisi Perbesar

Madinapos-Padang Lawas : 3 orang penjual minunan keras di Padang Lawas tadi malam 29/07  diamankan pihak Sat Sabhara Polres Padang Lawas, ketiganya adalah MH.warga Desa Aek Nabara Barumun, AH warga Desa Sipagabu Kecamatan Aek nabara dan ML, warga desa Surodingin, Kecamatan Lubuk Barumun.

Ketiganya merupakan  Pelanggar Peraturan Daerah Palas No. 7 Tahun 2015 Tentang Pengendalian, Pengawasan dan Penertiban Minuman Beralkohol di Kabupaten Padang Lawas (Palas) .

Pelaksanaan razia penyakit masyarakat tersebut di sampaikan Kapolres, AKBP. Jarot Yusfiq Andito SIK melalui Kasat Sabhara Polres Palas, AKP. M, Husni Yusuf. SH. kepada Madinapos jum’at 30 /07 Bahwa MH, AH dan ML, telah di amankan karena terjaring Razia Pekat di desa Sipagabun kec Aek nabara Barumun.

Ketiga tersangka kata Kasat diamankan pada saat petugas melakukan padroli razia pekat, mereka diamankan beserta barang hukti berupa  puluhan botol anggur merah dan Minuman Bir. tidak hanya itu, Miras oplosan jenis tuak juga berhasil diamankan.

Ketiga tersangka saat ini telah diamankan di Polres Padang Lawas menunggu proses pemeriksaan dan sekaligus persidangan.

|Reporter: A .Salam. srg

 

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 12 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Reses Perdana, Anggota DPRD Madina Binsar Nasution Jemput Aspirasi Warga Desa Sinonoan

13 Desember 2024 - 18:09

PT. HKI Balimbing Gercep Atasi Kebocoran Limbah

13 Desember 2024 - 17:11

Wildan SH Anggota DPRD Madina Jemput Aspirasi Warga Desa Gunung Godang Ranto Baek

13 Desember 2024 - 14:47

Sahnan Pasaribu Ajak TP PKK Madina Menjaga Kebersamaan dan Gotong Royong

12 Desember 2024 - 15:40

Camat Bukit Malintang Lepas Manasik Haji TK Satu Atap SDN 048 Malintang Menuju Masjid Nur Alan Nur

12 Desember 2024 - 13:18

Selama 2024, RSUD Panyabungan Telah Merawat 72 Bayi BBLR 2,5 Kilogram Kebawah

11 Desember 2024 - 20:39

Trending di Berita Daerah