Menu

Mode Gelap

Desa Kita

Pemdes Widodaren Salurkan BLT-DD Tahap 6, 7 dan 8 Kepada 66 KPM


					Pemdes Widodaren Salurkan BLT-DD Tahap 6, 7 dan 8 Kepada 66 KPM Perbesar

Madinapos.com – Sinunukan.

Pemerintahan Desa Widodaren Kecamatan Sinunukan Kabupaten Mandailing Natal Prov. Sumatera Utara menyerahkan BLT yang bersumber dari Dana Desa Kepada 66 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), Senin (21/12/ 2020)

Penyerahan BLT DD ini dilaksanakan di kantor Desa Widodaren didampingi TNI dan POLRI. Dalam penyerahan kali ini di diwakili oleh Ahmat Parlindungan Nasution selaku pejabat Kaur Kesra di desa tersebut dan menyampaikan  tidak ada perubahan dari tahap sebelumnya dibagikan kepada 66 KPM.

“BLT DD ini dibagikan tiga tahap sekaligus, tahap 6, 7 dan 8 dan daftarnya tidak ada perubahan”, ungkap Ahmad Parlindungan Nasution.

Masyarakat terlihat sangat senang dengan pembagian 3 tahap sekaligus ini,” terimakasih kami sampaikan kepada Pemerintahan Desa yang telah menyalurkan bantuan BLT DD ini”, ungkap Pak Poh (Nama Panggilan) kepada media ini

Acara berlangsung tenang dan tetap mematuhi Standart Protokol Kesehatan.(Candra)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 20 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Baru 2 Bulan Selesai, Rabat Beton Dana Desa Sihaborgoan Barumun Sudah Retak dan Hancur

10 November 2024 - 22:33

Dandim 0212 Tapsel Gelar Panen Raya di Desa Hutaraja Siabu

5 November 2024 - 13:14

Polsek MBG Gelar Sosialisasi Bahaya Narkoba di SMPN 2 Desa Ranto Panjang

4 November 2024 - 21:03

Kelompok Sumber Jaya Desa Singkuang l Taburkan bibit Ikan Nila dan Gurami

31 Oktober 2024 - 21:13

Lantik BPD 5 Desa, Camat MBG : Jadilah Mitra Yang Bagi Pemerintahan Desa

30 Oktober 2024 - 09:47

Tanggapi Unjuk Rasa Puluhan Warga Beberapa Hari Lalu, Ini Penjelasan Kades Pasar VI Natal

28 Oktober 2024 - 09:45

Trending di Berita Daerah