Menu

Mode Gelap

Peristiwa

Himbau Warga Tidak Beraktivitas Diluar Rumah, Kapolres Padangsidimpuan Pimpin Patroli Skala Besar


					Himbau Warga Tidak Beraktivitas Diluar Rumah, Kapolres Padangsidimpuan Pimpin Patroli Skala Besar Perbesar

Madinapos.com – Padangsidimpuan.

Kapolres Padangsidimpuan AKBP. Juliani Prihartini, S.IK, MH memimpin patroli skala besar dengan melibatkan 50 personil Kepolisian, TNI Kodim 0212/TS, Batalion 123/RW dan Pamong Praja dan  rangka memberi himbauan kepada masyarakat tentang pencegahan penyebaran wabah Virus Corona (Covid-19) dan bahayanya bagi manusia yang dilangsungkan Senin (24/3) malam.

Sebelum Kegiatan Patroli diawali dengan Apel di depan Mako Polres Padangsidimpuan Jln. Serma Lion Kosong yang dipimpin langsung oleh Kapolres Padangsidimpuan kemudian dilanjutkan dengan patroli yang
diberlakukan di 2 Zona, Pusat Kota Padangsidimpuan  tempat yang disisir  Dzone Karaoke, warnet kedai kopi dan pusat perbelanjaan diseputaran pusat kota dan daerab By.Pass Jl, Abd. Haris Nasution seperti Warung kopi.JB Karaoke dan Terminal Pijorkoling.

Kegiatan Patroli Skala Besar dalam rangka menghimbau masyarakat tentang bahaya Covid-19 agar dapat diterima dan dilaksanakan oleh masyarakat Kota Padangsidimpuan. Sementara itu dari pantauan
Masyarakat kota Padangsidimpuan sebagian besar masih ada melakukan kumpul-,kumpul di warung kopi dan Warnet anak-anak.

Diakhir kegiatan pukul 00.30Wib dilakukan Apel Konsolidasi yang dipimpin oleh Kabagops Kompol Aswat Tarigan, dihadiri Wakapolres, PJU,bintara kepolisian beserta jajarannya.(Erwan)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Polres Palas Berhasil Menangkap Dua Warga Menanti Akibat Terlibat Nark

4 November 2024 - 09:17

Pasien Rawat Inap di RSUD Panyabungan Ditemukan Meninggal Dunia Gauntung Diri

30 Oktober 2024 - 15:34

Jasad Telah Ditemukan, Kaban BPBD dan Masyarakat Setempat Ucapkan Terimakasih

28 Oktober 2024 - 10:50

Tanggapi Unjuk Rasa Puluhan Warga Beberapa Hari Lalu, Ini Penjelasan Kades Pasar VI Natal

28 Oktober 2024 - 09:45

Jasad Agung Warga Kampung Baru Yang Hanyut Telah Ditemukan

28 Oktober 2024 - 07:44

Personel Koramil 13 Panyabungan Berjibaku Mencari Korban Hanyut Warga Kampung Baru

27 Oktober 2024 - 19:33

Trending di Berita Daerah