Menu

Mode Gelap

Berita Daerah

Camat Sinunukan Lepas Karnaval HUT RI 74, Sebuah Momentum Menambah Kecintaan Kepada NKRI


					Camat Sinunukan Lepas Karnaval HUT RI 74, Sebuah Momentum Menambah Kecintaan Kepada NKRI Perbesar

Madinapos. com – Sinunukan.

Dalam rangka menyambut HUT-RI ke 74 tanggal 17 Agustus 2019, Muspika Kecamatan Sinunukan mengadakan Festival Karnaval yang dilepas Kamis (15/08/2019) dari Lapangan bola Desa Sinunukan IV menuju Lapangan bola Desa Sinunukan III. Camat Sinunukan dalam menyampaikan kiranya ini menjadi momentum bagi kita semua untuk memperdalam kecintaan kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)  yang telah berusia 74 tahun.

Selain itu Ridhoan Lubis, S.Pd, MM juga menyampaikan apresiasi dan terimakasih kepada semua pihak yang berpartipasi menyukseskan acara ini, ” pada kesempatan ini kami dari Pemerintahan Kecamatan Sinunukan
mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang berpartisipasi mensukseskan kegiatan ini”, ucapanya .

Karnaval ini diikuti oleh kontingen Pelajar dari tingkat TK, SD,SLTP,SLTA dan juga kontingan perwakilan masyarakat dari tiap-tiap Desa se Kecamatan Sinunukan.

Selanjutnya Camat langsung melepas Kontingen ini dari Lapangan bola Desa Sinunukan IV menuju Lapangan bola Desa Sinunukan III.

Acara ini sangat meriah dan dihadiri oleh lapisan masyarakat, barisan masyarakat disepanjang jalan yang dilalui bersorak dan terlihat begitu senang  dan berharap agar acara ini dilakukan tiap tahunnya dan lebih meriah lagi. (Herbert S Lubis)

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 24 kali

badge-check

Writer

Baca Lainnya

Berikut 10 Desa Binaan di Kabupaten Mandailing Natal Tahun 2025

25 April 2025 - 18:29

Walkot Letnan Terima Audiensi Sidimpuan Creative Management

25 April 2025 - 15:08

Bupati Palas Hadiri Eksekusi 47 H Lahan Register 40 Milik PT Torganda

25 April 2025 - 14:59

TP- PKK Kecamatan Kotanopan Gelar Silaturahmi dan Pemantapan Program Kerja 2025

24 April 2025 - 21:35

Bupati Palas Lantik Pengurus TP-PKK Masa Bhakti 2025-2030 Di Hotel Syamsiah Sibuhuan

24 April 2025 - 20:50

Tindaklanjuti Surat Bupati Madina, Polres Madina dan Camat Linggabayu Tertipkan PETI di Simpang Durian

24 April 2025 - 18:50

Trending di Berita Daerah